Sunday 20 January 2013

Bab: Mendahulukan Makan daripada Shalat

( 350 ) Diriwayatkan dari Anas bin Malik r.a.: Rasulullah SAW. bersabda, "Apabila makan malam sudah dipersiapkan, sedangkan waktu shalat sudah tiba, dahulukanlah makan malam sebelum shalat maghrib, dan janganlah tergesa-gesa makan." (2: 78 - S.M.)